26 Mar KLUB VS KOMUNITAS (MOBIL)
Apa bedanya Klub dengan Komunitas? Secara general pasti sangat luas. Tapi di sini kita akan bahas sedikit mengenai perbedaan klub dengan komunitas khususnya di kendaraan roda empat. Kalian pun sering mendengar dan membaca tulisan Auto Community atau Auto Club. Lumrahnya, orang awam akan berpikiran hal itu...